Page 13 - Kurdik Diklapa I TA 2022
P. 13

12



                                     c)     Observasi kinerja.
                                     d)     Pengembalian hasil observasi.

                                     e)     Pemberian nilai akhir.

                      e.      Pelaksanaan  Penilaian.             Pelaksanaan          penilaiandilakukan
                              sesuai  dengan  rencana  pembelajaran  dan  dapat  dilakukan
                              oleh:


                              1)     Gadik/Dosen           pengampu          atau      tim     Gadik/Dosen
                                     pengampu.

                              2)     Gadik/Dosen           pengampu          atau      tim     Gadik/Dosen
                                     pengampu dengan mengikutsertakan Serdik.

                              3)     Gadik/Dosen           pengampu          atau      tim     Gadik/Dosen
                                     pengampu          dengan         mengikutsertakan             pemangku
                                     kepentingan yang relevan.

                      f.      Pelaporan  Penilaian.  Pelaporan  penilaian  dilakukan  sesuai
                              dengan rencana pembelajaran dan dapat dilakukan melalui:

                              1)     Pelaporan  penilaian  berupa  kualifikasi  keberhasilan
                                     Serdik dalam menempuh suatu mata kuliah dinyatakan
                                     dalam bentuk tabel berikut:

                                     a)     Sikap dan Perilaku.

                                            (1)    Penilaian         Non        Tes      (observasi         dan
                                                   wawancara),  dilaksanakan  setiap  hari  dan
                                                   dilaporkan secara periodik setiap minggu.

                                                                                Nilai Konversi
                                                No     Skor Penilaian                                 Kategori
                                                                              Huruf      Angka
                                               1               2                3           4              5
                                               1.           > 970               A          4,0      Istimewa
                                               2.     925 ≥ n < 970             A-         3,7      Cukup
                                                                                                    Istimewa
                                               3.     880 ≥ n <  925           B+          3,4      Sangat
                                                                                                    Baik
                                               4.     835 ≥ n <  880            B          3,0      Baik
                                               5.     790 ≥ n < 835             B-         2,7      Cukup
                                                                                                    Baik
                                               6.     745 ≥ n <  790           C+          2,4      Sangat
                                                                                                    Cukup
                                               7.     700 ≥ n <  745            C          2,0      Cukup
                                               8.     680 ≥ n <  700            D          1,0      Kurang
                                               9.           < 680               E         <1,0      Gagal
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18